Rabu, 18 Mei 2011

Funny Things about Girls generation .. ^^

eh , temen-temen pasti tau kan tentang salah satu girlband korea ini ..?
ini ada beberapa hal lucu tentang mereka ..
check it out .. :)

 
 1. Tadinya fanclub SNSD dinamakan “Honey” dan bukan “SONE”.
2. Member yang paling banyak punya tindik adalah Hyoyeon (14 ditelingga dan 1 dimulut) setelah itu menyusul Taeyeon dan Tiffany.
3. Para member SNSD pernah ngebohongin Tiffany tentang sup kambing Korea yang klo arti katanya diterjemahin satu-satu berarti Sup empat besi. Dan mereka semua berusaha menyakinkan Tiffany kalo besi itu bisa dimakan, membuat Tiffany bingung, Tiffany bener2 mikir saat itu apa besi beneran bisa dimakan.
4. Member SNSD yang paling sering melakukan kesalahan saat perform adalah Yuri, Tiffany dan Sunny, tapi kayaknya Tiffany yang keseringan apes coz tiap ngelakuin kesalahan camera sedang fokus ke dia.
5. Kalau kamu ngetik “funny image” di sitenya Naver, 3 halaman pertama semuanya penuh dengan foto Jessica
6. Menurut manajer SNSD, biaya makan SNSD melebihi biaya makan Super Junior. (SNSD-kan cuma 9 orang, Sedangkan SuJu ada 13)
7. Waktu konser SM, SNSD pernah tampil membawakan lagunya Park Jiyoon, [Adult Ceremony]. Ketika para member SUJU berkomentar bahwa Seohyun tampak seksi, entah kenapa maknae langsung menangis. Akhirnya Yoona memarahi para member SUJU.
8. Cerita mengenai pengalaman Taeyeon, Yoona, dan Sooyoung sebagai teman sekamar menjadi legenda bagi SME.
9. Manajer SNSD adalah fans berat KARA...
10. Yoona dan Jessica pernah membuat kimbab dan sandwich “beracun” buat ngerjain Sooyoung dan Tiffany dengan mencampuri bahan makanan dengan berbagai bumbu secara berlebihan, lalu Sooyoung ngebalas dengan membuat sereal dengan campuran garam (hampir 1 bungkus) dan member yang kena adalah Yoona, Yuri dan Sunny.
11. Selama tiga tahun berturut-turut, Tiffany dan Jessica melihat salju pertama bersama-sama. Setelah itu Tiffany sadar bahwa yang di sampingnya adalah Jessica. Tiffany kemudian mengeluh, “Ukh, kau lagi???” kemudian pergi untuk makan ayam.
12. Yoona dan Hyoyeon pernah balapan sepeda di jalanan di Apgujung.
13. Saat para member mengetahui kalau mereka akan debut dengan nama [Girls' Generation], mereka sempat putus asa. Jessica dan Tiffany mengeluh pada Isak dan berkata, “Unni! Nama grup kami adalah SNSD”.
14. Saat sekamar bersama, Sooyoung Yoona dan Taeyeon pernah menangkap kecoa dan membakarnya.
15. Yuri pernah berkata pada Jessica, “Kau ini es yang hangat.”
16. Waktu sekamar dengan Sooyoung dan Yoona, Taeyeon pernah mencoba memisahkan tempat tidur mereka agar mereka tidak saling berguling ke tempat tidur satu sama lain. Tapi akhirnya Taeyeon malah terjebak di antara tempat tidur-tempat tidur tersebut.
17. Yuri pernah mengikat tali sepatu para member lainnya menjadi satu dan kemudian melarikan diri. Waktu Jessica bilang, “Gadis cantik kelakuannya juga baik”, Tiffany langsung menanggapi, “Kalau begitu kau bukan gadis yang cantik.”
18. Waktu acara pemberian tanda tangan, ada fans yang membawa poster bertuliskan “Kudengar Yuri adalah goddess. Apa itu benar?” Yuri menulis di bawahnya,” Ya, itu benar!
19. Saat pertama masuk SM, Hyoyeon menganggap Yuri adalah rivalnya coz Yuri menang kompetisi dance.
20. Saat Taeyeon menderita insomnia, Yuri membelikannya susu untuk membantunya tidur.

hahaha ...
lucukan ? ikutin terus infonya ... ^^

0 comments:

Posting Komentar